LIHAT
Kasus Stunting Di Indonesia Dan Faktor Penyebabnya 2022-06-09 04:55:15

Akhir-akhir ini sering kita dengar masalah soal stunting yang sering seliweran di media sosial. Lantas apa sih stunting itu?

Stunting (kerdil) adalah kondisi dimana balita memiliki panjang atau tinggi badan yang kurang j...

Selengkapnya
Model Gendongan Kangaroo Mother Care 2022-06-09 00:10:03

KMC (Kangaroo Mother Care) adalah kontak kulit antara ibu dan bayi secara dini, terus-menerus dan dikombinasi dengan pemberian ASI eksklusif. Tujuannya adalah agar bayi kecil tetap hangat. Dapat dimulai segera setelah lahir atau setelah bayi stabil...

Selengkapnya
Berbagai Manfaat Lilin Aromaterapi untuk Kesehatan Mental 2022-06-08 14:59:17

Stress merupakan keadaan yang kerap muncul dalam kehidupan sehari-hari. Banyak orang mencari berbagai cara untuk menghilangkan stress yang muncul. Salah satu cara menghilangkan stress, yaitu dengan menyalakan lilin aromaterapi.

Selengkapnya

Ragam Manfaat Vitamin C Bagi Kesehatan Kulit 2022-06-08 14:54:58

Vitamin C dikenal sebagai salah satu vitamin yang mampu menjaga kesehatan tubuh, terlebih untuk kesehatan kulit. Wajar saja jika banyak brand kecantikan yang menggunakan vitamin C sebagai bahan utama dalam pembuatan produk kecantikan kulit, karena vitamin C memang memiliki berbagai manfaat untuk ...

Selengkapnya
Tahap Pembuatan Akses AV Shunt pada Pasien Gagal Ginjal Kronik 2022-06-08 14:48:28

Apa itu Gagal Ginjal Kronik?

Gagal Ginjal Kronik (GGK) adalah gangguan fungsi ginjal yang progresif dan tidak dapat pulih kembali, dimana tubuh tidak mampu memelihara metabolisme dan gagal memelihara keseimbangan cairan serta elektr...

Selengkapnya
Penyakit Modern yang Mematikan: Cerebrovascular Accident (CVA) 2022-06-08 12:07:40

Otak merupakan organ pengatur dari semua organ, darah di otak diperoleh dari seperlima dari darah yang berada di jantung. 18% dari total oksigen di tubuh digunakan untuk metabolisme yang ada di otak. Apabila otak kekurangan oksigen, maka masa hidup jaringan...

Selengkapnya
Mengenal Fetal Non Stress Test (NST) pada Ibu Hamil 2022-06-08 05:29:13

Ada beberapa pemeriksaan kesehatan pada ibu hamil salah satunya yaitu Fetal Non Stress Test atau biasa disebut NST. Non Stress Test (NST) merupakan salah satu alat kesehatan yang digunakan untuk pemeriksaan pada ibu hamil yang berfungsi un...

Selengkapnya
Mengenal Pacu Jantung Temporer 2022-06-07 08:49:01

Hai Sobatners!

Tahukah kalian menurut data World Health Organization (WHO, 2017), menyatakan sekitar 17,9 juta orang atau 31% penduduk dunia meninggal per tahunnya disebabkan oleh penyakit kardiovaskular. Lebih dari 3 juta kematian tersebut...

Selengkapnya
KIRIM TULISAN
LITERASI HIDUP SEHAT